Instalasi kabel dan pipa di perkotaan selama ini ruwet dan berantakan. Pemprov DKI baru-baru ini mulai melakukan pembenahan dengan memindahkan semua jaringan ke bawah tanah (underground ducting) sudah selesai dibangun.
Demikian juga di laut di mana Pipeline dan cable (Telco dan Power) digelar tanpa tata ruang terintegrasi. Maka Kemenko Maritim dan Investasi mengintegrasikan perijinan tata ruangnya agar tidak lagi terjadi kecelakaan subsea cable atau pipeline putus kena jangkar lalu saling menyalahkan koordinat.
Gallery Album
Bedah Proyek Kabel & Pipa Bawah Laut
Seremoni pemotongan kabel udara untuk dipindah ke underground ducting.
;
Bedah Proyek Kabel & Pipa Bawah Laut
Menuju ruang laut Indonesia yang produktif dan berkelanjutan
;
Bedah Proyek Kabel & Pipa Bawah Laut
Pekerjaaan survei geoteknik dasar laut untuk persiapan instalasi subsea cable area Papua Barat.