Bus tidaklah sama dengan kendaraan pribadi ataupun truk, di dalam bisnis bus diperlukan karoseri sebagai ujung tombak dalam delivery unit. Maka di Indonesia lahirlah beberapa karoseri yang bersaing satu dengan lain, untuk memproduksi bus yang aman dan nyaman.
Beberapa pemain utama yakni Adiputro, Tentrem, Laksana, dan New Armada hadir dalam ajang BUSWORLD Indonesia. Selain itu juga hadir merk pendatang baru asal negeri China yang mengusung bus listrik yakni SAG dan Zhongtong.
Gallery Album
Pemain Bisnis Bus Unjuk Kekuatan
Pameran Bus World 2022 banyak menampilkan bus-bus seri terbaru